Gambar. Gedung Standard Cahrtered saat ini
Gedung Standard Chartered Bank yang terletak di Jalan Imam Bonjol disamping Hotel Danau Toba dulunya merupakan Rumah dari Residen Sumatera
van Oostkust(Residen Sumatera Timur) yang dibangun Tahun 1888. Gedung ini dibangun setelah dipindahkannya pusat kekuasaan Residen Belanda di Sumatera Timur dari Bengkalis ke Kota Medan tanggal 1 April 1888.
Gambar Gedung Standard Chartered pada saat digunakan sebagai rumah Residen Sumatera
van Oostkust(Residen Sumatera Timur) 1888
Tidak ada komentar:
Posting Komentar